Search
Close this search box.

Mengenal Jiwa Sosial dr Gamal Albinsaid, Rela Dibayar Barang Bekas Saat Mengobati

JTP 17_10_2016 Mengenal Jiwa Sosial dr Gamal Albinsaid, Rela Dibayar Barang Bekas Saat Mengobati
MENGINSPIRASI: Dokter Gamal Albinsaid, pemilik klinik kesehatan di Malang saat menjadi motivator dalam diskusi di kampus Unika Semarang, kemarin.

Apakah Anda pernah mendengar seorang dokter mengobati orang sakit namun tidak dibayar dengan uang atau asuransi ? Dokter itu tidak keberatan dibayar dengan barang bekas seperti botol, plastik atau kardus? Kalau ada barang kali hanya dr Gamal Albinsaid.
Dia tercatat sebagai seorang dokter yang memiliki Klinik Asuransi Sampah atau Klinik Kesehatan Indonesian Medika di Jalan Kedawung No 17 dan Jalan Kiai Paseh No 1B Kota Malang.
Pria lulusan Universitas Brawijaya ini kemarin memberikan inspirasi di hadapan ratusan mahasiswa Unika dalam acara “Talkshow Soegijapranata Promotes Local Community and Global Citizenship”. Kegiatan yang diadakan Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Pendidikan (LP3) Unika ini membuat banyak mahasiswa terkesima.
Dokter Gamal menerangkan, ide ini dilakukan sejak 2011 silam. Dia merasa prihatin masih banyak warga miskin yang belum memiliki asuransi kesehatan atau BPJS Kesehatan.
“Bila ada orang yang sakit atau operasi kami bantu, membayarnya dengan menjual barang bekas. Minimal premi penjualan barang bekas bisa Rp 10 ribu. Tujuannya juga untuk mengurangi jumlah sampah berserakan dan membiasakan masyarakat membudayakan hidup sehat tanpa sampah, ” jelasnya.
Dikatakan, selama ini dia juga tidak sendirian karena dalam mengumpulkan dana membantu orang sakit. Dia bekerjasama dengan para relawan, bikin asuransi, menawarkan pinjaman tanpa bunga dan bikin program “Ayo Tolong” mencari dana.
“Alhamdulillah, member kita sudah mencapai 200 orang lebih, dan dana sering terkumpul hampir Rp 1 miliar. Sudah banyak pasien yang kita bantu, diantaranya ada yang operasi kanker dan lain-lain,” jelasnya.
Kepala LP3 Unika, Dr Alberta Rika Pratiwi MSi mengatakan, pihaknya sengaja mengundang dr Gamal Albinsaid karena dokter muda berusia 27 ini sangat menginspirasi anak muda. “Dia rela bekerja sosial untuk orang banyak yang membutuhkan, dan bahkan juga pernah diundang dalam sebuah televisi nasional swasta karena bisa memberikan motivator,” jelasnya.
( http://jatengpos.co.id )

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

jojobetCasibom GirişDeneme BonusucasibomMeritking Girişholiganbet girişbaywincasibomcasibom girişdeneme bonusuCASİBOM GÜNCELcasibom girişcasibomgrandpashabet giriş