Search
Close this search box.

“Smart Mush-Room” Kumbung Jamur Pintar Karya Mahasiswa Unika

Budidaya jamur tiram adalah usaha yang saat ini sedang marak dilakukan oleh masyarakat karena cara budidayanya yang cukup mudah dan sangat cocok untuk daerah beriklim tropis seperti Indonesia.
Jamur timur saat ini juga sangat digemari dan sering diolah untuk berbagai macam masakan maupun produk yang rasanya nikmat dan memiliki kandungan gizi tinggi.
Di kota Semarang sendiri yang merupakan daerah dataran rendah memiliki suhu dan kelembaban yang kurang optimal untuk pertumbuhan jamur tiram. Sehingga, diperlukan penyemprotan air setiap 3-4 jam per hari ketika musim panas atau keadaan yang terik.
Berawal dari masalah tersebut mendorong mahasiswa Unika untuk berinovasi menciptakan sebuah alat otomatis yang dapat membantu petani di daerah dataran rendah untuk menjaga suhu dan kelembaban disekitar jamur tiram agar tetap dalam kondisi optimal.
Smart Mush-Room
Tim yang beranggotakan Lidya Gita (T. Elektro 2015), Dimas Arifiyan (T. Elektro 2015), dan Novani Sutikno (FTP 2015) melalui Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) bidang Teknologi bersama DIKTI mewujudkan alat tersebut yang dinamakan dengan “Smart Mush-Room” atau kumbung jamur pintar.
Dalam penjelasannya Lidya Gita sebagai salah satu tim PKM Unika mengungkapkan manfaat dan penggunaan alat “Smart Mush-Room” tersebut bagi para petani jamur tiram.
“Mengapa pintar? Karena alat ini dilengkapi dengan sensor suhu dan kelembaban sehingga akan otomatis menyemprotkan air ketika suhu dan kelembaban tidak lagi optimal untuk pertumbuhan jamur tiram. Sehingga, dengan adanya alat ini, petani jamur tiram dapat berkembang pesat tidak hanya pada daerah dataran tinggi melainkan pada daerah dataran rendah. Selain itu, petani jamur tiram pun tidak perlu merasa cemas akan gagal panen ketika musim panas atau keadaan benar-benar terik,” ungkapnya.
“Selain itu permintaan pasar akan jamur tiram pun dapat terpenuhi pada daerah dataran rendah karena tingkat keberhasilan panen jamur tiram dapat terjamin,” imbuhnya. (fas)

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

casibom son girişcasibom güncel giriş 2024​casibom 760JojobetjojobetJojobetCasibom GirişCasibomDeneme Bonusu Veren SitelerCasibom Girişdeneme bonusuDeneme BonusucasibomcasibomJojobetCasibom Giriş