Search
Close this search box.

Soegijapranata Orchestra Tampil Memesona

image

UKM Soegijapranata Orchestra menggelar konser bertajuk “Soegijapranata Orchestra Concert 2019” baru-baru ini di Auditorium Unika Soegijapranata Semarang. Kegiatan tersebut merupakan kali kedua yang diadakan. Tahun ini, mereka mengangkat tema soundtrack film.

Berbeda dengan konser pertama pada tahun lalu, orkestrawan yang ikut bermain kemarin lebih banyak. Selain itu, muncul pula beberapa instrumen baru seperti clarinet, saxophone, flute, bass, dan drum. Perlengkapan tersebut semakin menciptakan warna baru pada konser tersebut.

Jumlah orkestrawan yang terlibat pada konser kemarin terdiri dari 22 orang. Mereka bersama-sama membawakan 12 lagu dari beberapa soundtrack film yang tayang pada 1900-2018.

Johanes Mario selaku konduktor Soegijapranata Orchestra mengungkapkan sengaja memilih soundtrack karena ingin mengenang dan mengangkat lagi emosi dari lagu-lagu tersebut. Untuk menyiapkan pagelaran kemarin, mereka butuh berlatih setidaknya tiga sampai empat bulan.

Antonius Iwan Santoso selaku pelatih dan arranger dari Soegijapranata Orchestra menyampaikan beberapa tantangan yang dihadapi dalam proses persiapan konser.

“Ada beberapa tantangan memang, salah satunya ialah waktu karena beberapa mahasiswa di sini memiliki kesibukannya masing-masing seperti ada yang KKN, UAS, dan sebagainya. Belum lagi dipotong waktu libur seperti libur lebaran,” kata pria yang akrab disapa Ko Iwan ini.

Selain itu, dia menyinggung kerja keras para orkestrawan.

“Karena berangkat dari tingkat kemampuan yang berbeda, jadi kami harus mengejar bahan sehingga teman-teman dapat memiliki keterampilan yang sama. Baik dari aransemen, pelatihan, dan kerja keras selama latihan, mampu menjadi kunci keberhasilan bagi teman-teman sendiri,” imbuh Ko Iwan.

Dosen pembimbing UKM tersebut Drs Antonius Suratno MA PhD berharap UKM Soegijapranata Orchestra bisa terus berkembang.

“Saya berharap semoga ke depannya kami bisa tampil profesional di luar kampus bersama dengan instansi-instansi lain di luar sana dalam event yang lebih besar,” ungkap Anton.

Pada akhir konser, para orkestrawan membawakan lagu Bohemian Rhapsody sebagai penutup dari konser kali ini. Para penonton juga diajak untuk bernyanyi bersama. Pada konser tersebut, Soegijapranata Orchestra tampil memesona.

https://semaranginside.com/soegijapranata-orchestra-tampil-memesona/

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

jojobetCasibom GirişDeneme BonusucasibomMeritking Girişholiganbet girişbaywincasibomcasibom girişdeneme bonusuCASİBOM GÜNCELcasibom girişcasibomgrandpashabet giriş