Search
Close this search box.

Kapidulur Law And Communication Day 2021

Sabtu, 21 Agustus  2021 BEM Fakultas Hukum dan Komunikasi mengadakan acara Kapidulur Law and Communication Day 2021. Yang bertemakan “Transformation Habits” sebagaimana tema karya PTMB (Pembekalan Terpadu Mahasiswa Baru) 2021. Yang mana bertujuan untuk mengajak mahasiswa untuk bersukacita dalam menjalani kegiatan perkuliahan yang akan dijalani serta mempertahankan kemampuan dalam menghadapi perubahan.
Kapidulur  itu sendiri merupakan serangkaian acara dari PTMB yang mana ditujukan untuk menyambut mahasiwa baru dan mengenalkan UKM-UKM yang ada di fakultas hukum dan komunikasi. Pada acara kapidulur ini, Wakil Dekan Fakultas Hukum dan Komunikasi yaitu Bapak Dr. Yohanes Budi Sarwo,S.H.,M.H. beliau memberi sambutan kepada para mahasiswa baru dan berkata bahwa acara Kapidulur ini untuk memberikan refreshing kepada  mahasiswa baru di tahun 2021 ini setelah menjalankan PTMB 2021.
Dalam kegiatan acara  KAPIDULUR Tahun 2021 ini juga menghadirkan 2 orang pembicara untuk mengisi rangkaian seputar acara yang diadakan untuk MABA Fakultas Hukum Dan Komunikasi dan untuk sesi pertama pembicaranya adalah Bapak Donny Danardono,S.H.,Mag.Hum. Dan saat ini beliau menjadi pengajar di Program Studi Ilmu Hukum dan Program Magister Lingkungan dan Perkotaan (PMLP) Di Universitas Katolik Soegijapranata,Semarang.
Bapak Donny memberikan dan menyampaikan materi kepada Maba Tahun 2021 tentang “ Menulis Sebagai Identitas Ilmiah” dan itu sangat penting untuk dipelajari karena untuk kedepannya bisa membuat Maba mengerti cara menulis Artikel,skripsi dan lain-lainnya.
Kemudian untuk pembicara yang kedua adalah kak Bakti Nusa Madani  yang merupakan Mahasiswa Universitas Katolik Soegijapranata Angkatan 2017. Beliau juga memberi materi tentang seputar Mahasiswa, organisasi, bagaimana mengasah public speaking dengan cara mengikuti berbagai organisasi baik yang di kampus maupun diluar kampus,dan beliau juga berbicara bahwa bagi mahasiswa itu penting untuk mempelajari dan mengenalkan diri kita melalui orang lain dan belajar memecahkan persoalan sosial.
Selain itu juga ada sesi UKM  yang diisi oleh para  perwakilan UKM Fakultas Hukum dan Komunikasi dan pada sesi UKM ini mahasiswa bisa bertanya seputar kegiatan UKM yang ada di Fakultas Hukum dan Komunikasi
Acara Kapidulur ini juga dihadiri lengkap oleh semua Mahasiswa Baru, dan Para Perwakilan UKM yang mengisi acara kapidulur.acara dimulai pada pukul 09.00 sampai 12.00 WIB. Acara berjalan dengan baik dan  lancar tanpa ada gangguan jaringan dari pemateri. Pada acara kapidulur ini Semoga bisa memberikan manfaat kepada Mahasiswa agar bisa lebih aktif untuk kedepannya dalam mengikuti berbagai organisasi baik yang ada di fakultas hukum dan komunikasi maupun yang ada di universitas

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

holiganbetcasibom son girişJOJOBETcasibom güncel giriş 2024​casibom 760güncel girişlerJojobetjojobetJojobetCasibom GirişCasibomCasibom