Search
Close this search box.

Kunjungan FPPT Jawa Barat ke Perpustakaan Unika

Perpust1Sebuah kebanggaan bagi Unika Soegijapranata karena dipilih menjadi lokasi pembelajaran perihal kepustakaan oleh FPPT Jawa Barat (Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Jawa Barat) (12/11). Beberapa perwakilan dari berbagai perguruan tinggi negeri dan swasta di Bandung ikut serta dalam study banding ini.
Kegiatan kunjungan  diisi dengan diskusi kelompok, kesempatan untuk bertanya jawab pada waktu keliling mengunjungi unit-unit dalam perpustakaan Unika, serta sharing pengalaman dari Rikarda Ratih Saptaastuti, S.Sos selaku Kepala UPT Perpustakaan Unika Soegijapranata mengenai profile perpustakaan Unika, SDM yang ada serta fasilitas yang disediakan oleh perpustakaan untuk mahasiswa dan dosen. Tidak ketinggalan juga kehadiran Dr. Ridwan Sanjaya selaku WR I dalam mengisi sesi sharing ini.
Dr. Ridwan Sanjaya  juga menyampaikan mengenai evolusi perpustakaan pada umumnya dari  jaman dulu hingga sekarang, yang mau tidak mau seiring perkembangan teknologi menjadi makin canggih sehingga perpustakaan Unika Soegijapranata pun harus mengikuti perkembangan teknologi tersebut. Salah satu upaya perpustakaan Unika dalam mengembangkan teknologi digital adalah dengan menciptakan wadah informasi di web “Unika Menyapa”, katalog online, e-print, e-jurnal, serta turnitin sebagai program untuk cek plagiasi yang banyak mendapat apresiasi dari beberapa peserta dari ketenagakerjaan perguruan tinggi di Bandung. Menurut Ridwan Sanjaya, tenaga perpustakaan haruslah memahami dan menguasai kepustakaan sehingga dengan kemampuan yang dimiliki  tersebut diharapkan dapat mengoptimalkan profesionalisme  tenaga kepustakaan dan meningkatkan pelayanan.
Melalui kegiatan kunjungan ini diharapkan menjadi motivasi bagi tenaga kepustakaan untuk terus menjaga kualitas dan meningkatkan pelayanan kepada dosen dan mahasiswa melalui berbagai fasilitas yang selalu diperbaharui, karena ternyata perpustakaan Unika memiliki nilai lebih yang bisa terus dikembangkan di masa depan. (jow)

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

jojobetCasibom GirişDeneme BonusucasibomMeritking Girişholiganbet girişbaywincasibomcasibom girişdeneme bonusuCASİBOM GÜNCELcasibom girişcasibomgrandpashabet giriş