Search
Close this search box.

Membangun Relasi dan Bertukar Ide Melalui Studi Banding

Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum (HMPSIH) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyelenggarakan kegiatan Studi Banding bersama Himpunan Mahasiswa Program Studi Hukum (HMPSH) Universitas Pelita Harapan (UPH) Medan. Kegiatan ini diselenggarakan secara hybrid (online dan offline) pada Sabtu, 6 April 2024. Mengusung tema “Membangun Relasi dan Kebersamaan dengan Bertukar Wawasan, Pengetahuan, dan Pengalaman dalam Berorganisasi,” kegiatan… Continue reading Membangun Relasi dan Bertukar Ide Melalui Studi Banding

Rayakan Ramadhan, BEMF-EB SCU Ajak Tenaga Kependidikan Buka Puasa Bersama

Semarang, 22 Maret 2024 – Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (BEMF-EB) Soegijapranata Catholic University (SCU) mengajak seluruh tenaga kependidikan serta petugas kebersihan dan keamanan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) SCU mengikuti Buka Puasa Bersama. Kegiatan ini dikemas dalam program kerja tahunan BEMF-EB SCU, ECOLIFE yang diselenggarakan di Selasar Thomas Aquinas, Kampus 1… Continue reading Rayakan Ramadhan, BEMF-EB SCU Ajak Tenaga Kependidikan Buka Puasa Bersama

Mahasiswa Terbaik FITL Berkompetisi Menjadi Calon SOTY SCU

Semarang, 17 April 2024 – Fakultas Ilmu Teknik dan Lingkungan (FITL) Universitas Katolik Soegijapranata (SCU) menyelenggarakan FESTOS (Faculty of Environmental And Science Technology Top Student) 2024 pada hari Rabu, 17 April 2024 di ruang 501 Gedung Thomas Aquinas lantai 5. Acara ini bertujuan untuk mencari mahasiswa terbaik FITL yang akan maju sebagai calon kandidat Student… Continue reading Mahasiswa Terbaik FITL Berkompetisi Menjadi Calon SOTY SCU

LKTD-FIKOM Latih Kepemimpinan Mahasiswa

Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar Fakultas Ilmu Komputer (LKTD-FIKOM) merupakan salah satu program kerja Senat Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer untuk melatih mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer (FIKOM) agar memiliki sifat kepemimpinan yang tinggi. LKTD-FIKOM diadakan pada 15 – 16 Maret 2024 pukul 08.00 – 19.00 WIB secara offline di Sport Hall, Pendopo, dan Training Center (TC), Kampus… Continue reading LKTD-FIKOM Latih Kepemimpinan Mahasiswa

Aspiration Day Fakultas Ekonomi dan Bisnis SCU

Senat Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Soegijapranata Catholic University (SCU) mengajak seluruh mahasiswa FEB SCU beraspirasi dalam kegiatan Aspiration Days Periode 2023/2024. Mereka pun mengaspirasikan suaranya mulai dari bidang akademik, pelayanan, administrasi, fasilitas, sampai organisasi kemahasiswaan. Mereka beraspirasi mulai 1 hingga 21 Maret 2024.  Kegiatan ini bertujuan guna menampung aspirasi mahasiswa, sehingga diharapkan dapat… Continue reading Aspiration Day Fakultas Ekonomi dan Bisnis SCU

Kemurahan Hati Terbuka Dalam Menanam Budaya Berbagi

Pelayanan Pastoral Mahasiswa (PPM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Soegijapranata Catholic University (SCU) berkesempatan menyambangi SOS Children’s Village Banyumanik. Kunjungan tersebut dalam rangka melakukan kegiatan bakti sosial bertajuk “Kemurahan Hati Terbuka Dalam Menanam Budaya Berbagi.” Kegiatan ini sekaligus sebagai bentuk kepedulian kepada anak-anak tanpa pengasuhan atau yang berisiko kehilangan pengasuhan. Kegiatan ini diselenggarakan pada Sabtu,… Continue reading Kemurahan Hati Terbuka Dalam Menanam Budaya Berbagi

Inventarisasi KSR-PMI Unit Unika Soegijapranata “Mengenal Obat-obatan Basic”

Sabtu, 23 Maret 2024, KSR-PMI unit Unika Soegijapranata mengadakan kegiatan Inventarisasi yang bertujuan untuk mengenal berbagai obat-obatan basic yang sering digunakan pada berbagai kegiatan, yang diselenggarakan oleh Universitas, BEM Universitas maupun berbagai kegiatan yang diadakan dan mengundang KSR-PMI unit Unika Soegijapranata. Kegiatan ini diikuti oleh anggota dan pengurus KSR-PMI unit Unika Soegijapranata di Ruang 204B,… Continue reading Inventarisasi KSR-PMI Unit Unika Soegijapranata “Mengenal Obat-obatan Basic”

TUMAN 1.0 : Match Day But?minton

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknologi Pertanian (BEMF-TP) SCU menyelenggarakan acara Tuman 1.0 Tahun 2024 pada Jumat, 22 Maret 2024 di Sporthall Ronald Korompis, Kampus SCU BSB. Kegiatan ini dihadiri oleh 51 mahasiswa dari angkatan 2021 – 2023, 2 tenaga kependidikan serta 4 dosen Fakultas Teknologi Pertanian. Acara ini diadakan untuk mempererat hubungan antara keluarga besar… Continue reading TUMAN 1.0 : Match Day But?minton

Evaluasi Tengah Organisasi Mahasiswa dan UKM FEB SCU

Selasa (19/03) –  Senat Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (SM-FEB) mengadakan Evaluasi Tengah untuk seluruh ormawa yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) SCU di Kampus SCU Bendan. Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi dan memecahkan seluruh masalah program kerja dari Organisasi Mahasiswa dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) FEB SCU selama kurang lebih setengah periode ini.… Continue reading Evaluasi Tengah Organisasi Mahasiswa dan UKM FEB SCU

Serial Diskusi Pancakusi II HMPS-IH SCU

 Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum (HMPS-IH) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyelenggarakan kegiatan Serial Diskusi Pancakusi II dengan judul “Sengketa Putusan MK Terkait Usia Cawapres Antara Hubungan Keluarga dan Keadilan Yang Sebenarnya” di Gedung Albertus, Kampus 1 SCU Bendan pada Jumat (22/03/2024). Kegiatan ini diisi oleh dua narasumber yaitu Prof. Dr. Martitah, M.Hum, yang merupakan… Continue reading Serial Diskusi Pancakusi II HMPS-IH SCU

casibom son girişcasibom güncel giriş 2024​casibom 760JojobetjojobetJojobetCasibom GirişCasibomCasibom Girişdeneme bonusuDeneme BonusucasibomcasibomJojobetCasibomCasibomcasibomcasibom girişcasibomcasibom girişcasibom güncel girişHoliganbet Giriş