SEMARANG – Rencana Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi, Prof Mohammad Nasir untuk membubuhkan hologram khusus pada ijazah perguruan tinggi, dinilai sebagai kemunduran. Padahal, hologram khusus itu direncanakan untuk menanggulangi beredarnya ijazah palsu. Selain itu, penggunaan hologram pada ijazah juga dipandang belum bisa merujuk pada penanggung jawab validitas data di dalamnya. Dosen Teknologi Informasi Universitas… Continue reading Ijazah Berhologram Dinilai Kemunduran