Search
Close this search box.

Unika Siapkan Aplikasi "My Goals" Untuk Rancang Target Softskills Selama Studi

Wisuda periode III Unika Soegijapranata kembali diselenggarakan di Auditorium gedung Albertus pada hari Sabtu (14/12) dengan jumlah 353 wisudawan dari 7 program studi Magister, 12 program studi Strata Satu dan 1 program studi Diploma III.
Dalam wawancara dengan Rektor Unika Soegijapranata Prof Dr F Ridwan Sanjaya MS IEC sebelum acara wisuda berlangsung, beliau kembali mengingatkan tentang kompetensi lulusan dan karakter lulusan yang pada era saat ini sedang menjadi sorotan publik.
“Apa yang disampaikan Mendikbud tentang gelar tidak menjamin kompetensi sebetulnya bukan hal baru, karena hal ini sudah tersampaikan dalam salah satu surat kabar harian di Jawa Tengah pada tahun 2017.
Keputusan beberapa perusahaan global untuk tidak mensyaratkan ijazah bagi pelamarnya, bisa juga diartikan sebagai pengalaman sekaligus lonceng bagi dunia pendidikan, yaitu jangan hanya mengeluarkan ijazah kalau tidak bisa menjamin kompetensi, apalagi kompetensi sudah diatur di dalam KKNI (Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia). Janji kepada mahasiswa harus ditepati,” ungkap Prof Ridwan.
Namun demikian kompetensi teknis hanya satu sisi saja, dunia pendidikan itu tidak hanya berbicara tentang kompetensi teknis atau hardskill saja, tetapi juga bicara tentang kompetensi non-teknis atau softskill. Dimana softskill itu sebagai akselerator atau pelicinnya agar lulusan menjadi lincah atau gesit, sambungnya.
“Ada satu lagi yang disampaikan oleh McKinsey dalam laporannya yang terakhir di tahun 2019, yaitu adopsi teknologi informasi sebagai kemampuan dasar. Jadi hardskill, softskill dan adopsi teknologi informasi itulah yang harus dilengkapi,” tegasnya.
Apabila perguruan tinggi bisa menyiapkan skill-skill itu tadi, maka akan menjadi pembeda bagi lulusan yang hanya fokusnya pada kompetensi teknis saja. Hasil ini yang membedakan masa depan lulusan perguruan tinggi dengan yang lain.
Menyikapi hal tersebut, Unika Soegijapranatatelah memiliki program softskill yang terencana sejak lama, bahkan sejak mahasiswa masuk untuk memulai kuliah melalui kegiatan ATGW (Arising The Greatful Winner) yang menjadi bekal mahasiswa untuk menghadapi perubahan yang dilaksanakan setiap tahun, yang dilanjutkan dengan LKTD (Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar) dan LKTL (Latihan Kepemimpinan Tingkat Lanjut) serta pada saat menjelang akhir studi juga masih diadakan persiapan karir.
Semua itu sudah disiapkan secara terencana oleh Unika Soegijapranata dengan cara menyiapkan sistem yang dulunya manual sekarang menjadi digital. Kita punya aplikasi atau sistem yang namanya My Goals yang bisa diakses melalui mygoals.unika.ac.id.My Goals ini sebenarnya ditulis oleh mahasiswa sendiri. Para mahasiswa merencanakan minat apa, aktifitas dimana, dan maunya jadi seperti apa, itu semua para mahasiswa yang memasukkan sendiri. Kemudian nanti ada evaluasi tiap tahun yang diselenggarakan atau dilaksanakan pada saat acara-acara yang ada hubungannya dengan kegiatan softskill tadi.
“Diharapkan, karena terencana dan terpantau, softskill para mahasiswa Unika akan terbentuk dengan baik, selain hardskill yang diperoleh dalam perkuliahan” pungkasnya. (fas)
Link Youtube >>

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

casibom son girişcasibom güncel giriş 2024​casibom 760JojobetjojobetJojobetCasibom GirişCasibomDeneme Bonusu Veren SitelerCasibom Girişdeneme bonusuDeneme Bonusucasibomcasibom