Search
Close this search box.

Lestarikan Budaya Jawa, Dies Unika Gelar Ketoprak

KR 29_8_2017 Lestarikan Budaya Jawa, Dies Unika Gelar Ketoprak

Dalam rangka dies natalis Unika Soegijapranata Semarang ke-35, kampus ini menggelar pementasan seni tradisional hiburan rakyat berupa ketoprak di kampus setempat, Senin malam (28/08/2017).
Ketoprak ini seluruh pemainnya dosen dan karyawan Unika sendiri, termasuk Rektor Prof Dr Budi Widianarko MSc yang akan menyelesaikan masa tugasnya 31 Agustus 2017 ini.
Ketua panitia ketoprak dosen-karyawan Unika Katharina Ardanareswari STP MSc, pementasan untuk nguri-uri kebudayaan Jawa dan melestarikan kebudayaan Jawa khususnya pementasan ketoprak yang saat ini jarang ditemui. Momentum dies dijadikan momentum nguri-uri ketoprak sekaligus pementasan terakhir Prof Budi Widianarko sebagai Rektor Unika.

Rektor Unika Prof Budi yang juga ikut memeriahkan pentas ketoprak ini mengungkapkan kebahagiaannya dapat ikut serta dalam pagelaran ketoprak ini. Menurutnya, kegiatan ini harus selalu diadakan. Dirinya dan sebagian dosen karyawan Unika lainnya sudah 2 kali pentas. Tidak hanya sekedar  melestarikan budaya Jawa saja, namun juga sebagai kegiatan menyegarkan jiwa.

“Saya senang dengan kegiatan ini, walaupun tidak maksimal dalam bermain peran namun saya suka dan dapat enjoy untuk melepaskan kepenatan badan dan jiwa dari rutinitas. Menariknya lagi adalah ketika bermain dalam ketoprak ini, tidak dibedakan dari struktur organisasi melainkan menjadi setara. Tidak ada rasa keterpaksaan, saya sangat menikmati peran yang dijalani di cerita ini,” ungkap Prof. Budi seraya menyebut hambatan karena harus mengingat dialog dalam 3 bulan saja dan menggunakan bahasa Jawa khas ketoprak yang harus dikuasai.

(►http://krjogja.com)

Tag

Facebook
Twitter
LinkedIn
Email
WhatsApp
Kategori
Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H ✨

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng D”CEMESH yuk 🤭

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin ☺️ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola ✨ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu 🫰

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Share:

More Posts

Send Us A Message

jojobetCasibom GirişDeneme BonusucasibomMeritking Girişholiganbet girişbaywincasibom girişdeneme bonusugrandpashabet girişbahsegel giriş