Jumat, 6 Desember 2024, Senat Mahasiswa Fakultas Psikologi menyelenggarakan Sosialisasi Legal Drafting secara offline di Gedung Albertus. Kegiatan ini dinilai penting bagi organisasi mahasiswa, sehingga peserta yang ditargetkan mencakup sekretaris dan bendahara dari BEM Fakultas, Departemen Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa, serta Unit Kegiatan Mahasiswa Fakultas (UKMF) seperti Psikopala, Sunrice, Hypnomorphosis, Psychodance, Psychovocoustic, Club Olahraga, Gema… Continue reading Sosialisasi Legal Drafting Bersama Senat Mahasiswa Fakultas Psikologi
Sosialisasi Legal Drafting Bersama Senat Mahasiswa Fakultas Psikologi
