Di Jawa Tengah sejak Juli 2017 sudah beroperasi angkutan umum di wilayah aglomerasi dengan skema pembelian layanan (buy the service) menggunakan APBD Provinsi Jawa Tengah. Sekarang sudah beroperasi 6 koridor dengan total panjang 235 km yang dilayani 98 armada bus, 439 halte dan 35 rambu bus stop. Terjadi perpindahan (share mode) ke Bus Trans Jateng… Continue reading Koridor ke 7 Bus Trans Jateng Akan Beroperasi